Profil

Visi & Misi

visiON

“Leading the Study Program and Center of Excellence in executing the Tri Dharma of Higher Education in the realm of Islamic Economics and Business at the national level”

miSsiON

  • Developing Islamic Economics and Islamic Business education.
  • Developing research on Islamic Economics and Islamic Business and communicating it to the public.
  • Developing community service in implementing Islamic Economics and Islamic Business in the community.
  • Implementing efficient, professional, accountable, transparent, and equitable governance of Tri Dharma of higher education.
  •  

TUJUAN

  • Menguasai dasar-dasar ilmu sehingga mampu berpikir, bersikap dan bertindak sebagai ilmuwan dengan kaidah keislaman
  • Menghasilkan sarjana Ekonomi Islam dan Bisnis Islam yang mempunyai integritas dan berpengetahuan luas;
  • Menguasai dasar-dasar ilmu dan metodologi di bidang Ilmu Ekonomi Islam, Bisnis Islam, dan Akuntansi Islam sehingga mampu memahami, menjelaskan, dan merumuskan cara penyelesaian masalah dalam praktek pengembangan Ekonomi Islam;
  • Memecahkan masalah dan mengaplikasikan kompetensi Ekonomi Islam dalam perekonomian bangsa;
  • Mengkhususkan pada analisis Ekonomi Islam dengan kemampuan melaksanakan tugas sesuai dengan peranannya baik di pemerintahan maupun dunia usaha (lembaga bisnis) baik di sektor riil maupun sektor keuanganmeningkatkan kemandirian penyelenggaraan perguruan tinggi.